Rabu, 17 September 2014

Perkembangan IT

Edit Posted by with No comments
Sekarang di Indonesia perkembangan IT semakin berkembang.IT ini memudahkan kita untuk mendapatkan informasi yang kita inginkan, untuk berbisnis, dan untuk kepentingan pendidikan atau pembelajaran. Walaupun perkembangan IT semakin meningkat, tetatpi ada beberapa daerah yang tertinggal dalam mendapatkan informasi lebih mudah. Ini disebabkan karena infrastruktur masih belum merata. Salah satu kerugian tidak meratanya infrastruktur adalah pendidikan di suatu daerah dan daerah lain tidak sama akibat informasi pendidikan yang diperoleh juga tidak sama.Saat ini di kota - kota besar sudah mampu mendapatkan informasi dengan mudah, dan bisa menikmati manfaat dari IT untuk mencari informasi yang dibutuhkan, dan untuk kepentingan pendidikan, berbeda dengan desa - desa kecil yang ada di pelosok Indonesia. Perkembangan IT ini juga berdampak posistif pada negara kita, yaitu penyetaraan pendidikan kita dengan pendidikan di Negara lain. Sehingga kita dapat belajar tanpa batasan jarak dan waktu.

0 komentar:

Posting Komentar